detikTravel
Ssst! Ada Lagi 3 'Perawan' di Gunungkidul
Belum habis ternyata, pantai-pantai indah di Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta. Di Wonosari ada 3 pantai tersembunyi, yaitu Greweng, Sedahan, dan Dadapan. Ahh, sungguh 3 tempat ini bagai surga yang perawan di Gunungkidul.
Senin, 22 Okt 2012 16:50 WIB







































