Wolipop
Batik Modern ala Populo, Ketika Motif Batik Menyatu dengan Gunting dan Tato
Tak sedikit desainer yang mencoba mengemas batik dalam bentuk busana yang lebih modern. Kali ini kreasi unik datang dari Bai Soemarlono dan Joseph Lim. Duo desainer pendiri brand Populo ini memadukan unsur Timur dan Barat menjadi satu kesatuan.
Senin, 27 Okt 2014 12:45 WIB







































