Seorang pengantar makanan, Michael Garcia, mendapatkan ganti rugi Rp 819 miliar setelah mengalami luka bakar akibat ketumpahan teh panas dari Starbucks.
Lionel Messi rencananya mau cari klub baru setelah musim MLS 2025 selesai, demi jaga stamina jelang Piala Dunia 2026. Klub Turki, Galatasaray buka pintu!
Kegagalan eksekusi penalti Christian Pulisic saat imbang melawan Juventus memperpanjang satu tren negatif AC Milan. Rekor penalti Milan memang sedang buruk.
Kabar baik menghampiri AC Milan jelang menghadapi Napoli, di mana Rafael Leao kembali berlatih setelah pulih dari cedera. Dia berpeluang main saat jumpa Napoli.
Gianluigi Donnarumma tak melepaskan perhatiannya dari Serie A meski bermain di luar Italia. Ia melihat ada potensi persaingan yang ketat dan menyenangkan.