detikNews
Polisi Akan Terus Tindak Pemotor Bandel yang Terobos JLNT
Polda Metro Jaya akan terus tindak pemotor bandel yang terobos Jalan Layang Non Tol (JLNT) di Kasablanka. Hal ini dilakukan selama 24 jam demi faktor keamanan.
Selasa, 25 Jul 2017 14:26 WIB







































