Angka kematian pasien COVID-19 Kabupaten Blitar tinggi. Separuh lebih kematian pasien ini saat dirawat kurang dari 24 jam di IGD RSUD Ngudi Waluyo Wlingi.
Cidadap menjadi satu-satunya kecamatan di Kota Bandung yang nihil kasus COVID-19 aktif per hari kemarin. Sekadar diketahui, Kota Bandung menaungi 30 kecamatan.
Kenaikan kasus COVID-19 di Bangkalan, berdampak pada zonasi Kabupaten/Kota terbaru di Jatim. Bangkalan yang awalnya zona kuning COVID-19, kini zona oranye.
"Jangan sombonglah. Jangan umbar egonya sendiri. Kalau berkerumun itu kan tidak boleh. Biar bagaimana kalau punya acara tidak dilakukan saat ini," kata Sultan.
"Keadaan ini terjadi sebagai dampak dari adanya kegiatan wisata religi berupa ziarah serta tradisi kupatan yang dilakukan oleh warga Kudus," kata Wiku.
Pascalebaran, pasien COVID-19 yang dirawat di RSLI Surabaya naik 250%. Sejumlah pasien umum yang masuk disebut berasal dari para ART atau Asisten Rumah Tangga.