detikNews
Tanggapi Keprihatinan Singapura, TNI AL: Usman Harun Pahlawan Nasional
Pemerintah Singapura prihatin akan rencana pemberian nama KRI Usman Harun, nama dua orang prajurit anumerta itu pernah meledakkan kompleks kantor di Singapura pada tahun 1960-an silam. TNI AL menegaskan, nama gabungan kedua prajurit itu disematkan karena sudah menjadi pahlawan nasional.
Kamis, 06 Feb 2014 16:40 WIB







































