Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengungkap negara-negara yang bakal masuk jurang resesi menyusul Singapura dan Korea Selatan.
Presiden Jokowi khawatir akan pergerakan ekonomi dunia ke depan. Setidaknya ada beberapa fakta yang membuat orang nomor satu di Indonesia itu merasa ngeri.
World Bank atau Bank Dunia dan IMF akan menggelar pertemuan musim gugur tahunan pada Oktober mendatang. Tapi karena Corona, pertemuan dilakukan virtual