detikHot
Promotor Siapkan 20 Ribu Tiket Konser Paramore
Konser band Paramore di Jakarta akan digelar pada 19 Agustus mendatang di Pantai Carnaval Ancol. Promotor pun menyiapkan 20 ribu lembar tiket.
Senin, 09 Mei 2011 12:08 WIB







































