detikNews
Harus Damai, Kalau Tidak Mau Suara PKB Anjlok
Adik kandung Gus Dur, Gus Solah prihatin dengan konflik PKB yang meluas sampai ke bawah. Dia menyarankan dilakukan perdamai agar suara PKB tidak anjlok dalam Pemilu 2009 mendatang.
Rabu, 17 Sep 2008 22:26 WIB







































