Eks penyerang Timnas Palestina, Suleiman Obaid, tewas dalam serangan Israel ke Gaza. Almarhum pernah membobol gawang Indonesia dalam laga uji coba di Solo.
Kejaksaan Agung memeriksa mantan Kepala LKPP Abdullah Azwar Anas mengenai pengadaan barang di kasus dugaan korupsi pengadaan laptop chromebook di Kemendikbud
Sidang etik lima anggota Brimob terkait kasus tewasnya pengemudi ojek online Affan Kurniawan masih dalam proses kelengkapan berkas. Polri menjamin transparansi.
Seorang anak tunawicara berusia 4 tahun ditemukan meninggal di kolam ikan di Bogor setelah dinyatakan hilang saat bermain. Pencarian berlangsung dua hari.