detikHot
Wulan Guritno Putar Film 'Dilema' di Moskow
Aktris Wulan Guritno yang baru-baru ini memproduseri film 'Dilema' tengah sibuk keliling ke festival film. Bulan depan, Wulan berencana ke Moskow, Rusia untuk menghadiri sebuah festival film di sana.
Selasa, 27 Mar 2012 17:03 WIB







































