Britney Spears kembali mengunggah foto tanpa busananya di instagram. Hal itu dilakukannya untuk merayakan kebebasan atas hak perwalian yang dipegang ayahnya.
Britney Spears jalani sidang konservatori untuk menentang putusan perwalian yang beri hak ke ayahnya dalam mengatur urusan finansial dan pribadinya sejak2008.