detikFood
4 Fakta Kopi Ciwidey, Karakter Rasanya Unik Harganya Selangit
Dari tanah Jawa Barat ada biji kopi yang dianggap sebagai mutiara hitam. Kopi yang dipanen dari Ciwidey, punya asal usul unik hingga harga jual yang selangit.
Rabu, 07 Mei 2025 07:00 WIB