Harian Detik
Dilaporkan ke Polisi, KPK Tetap Sita Aset Luthfi
Komisi Pemberantasan Korupsi tetap akan melanjutkan penyitaan aset-aset milik Luthfi Hasan Ishaaq, meski kemarin Dewan Pimpinan Pusat Partai Keadilan telah melaporkan 10 anggota dan penyidik KPK ke Markas Besar Polri.
Selasa, 14 Mei 2013 05:00 WIB







































