Foto lampu kamar Wisma Atlet menyala diiringi narasi bahwa di sana sudah makin penuh dengan pasien Corona. Viralnya foto itu membuat pengelola angkat bicara.
Pemerintah terus menyiapkan langkah-langkah menghadapi pandemi Corona. Sebanyak 2.000 kamar lebih di Wisma Atlet Kemayoran siap menampung pasien positif Corona.
Wisma Atlet Kemayoran segera difungsikan sebagai rumah sakit darurat untuk merawat pasien virus Corona. Hanya pasien positif COVID-19 ringan yang akan dirawat
Pemerintah terus berjuang memutus rantai penyebaran virus Corona. Strategi-strategi disiapkan untuk menghadapi skenario ringan hingga terburuk soal COVID-19.