Kementerian Perhubungan mencatat realisasi jumlah orang yang mudik selama periode Lebaran 2025 sebesar 154,6 juta orang. Angka ini turun dari tahun sebelumnya.
Kemenhub minta aplikator ojek online adakan forum rutin dengan pengemudi dan UMKM. Tujuannya untuk identifikasi masalah dan jaga ekosistem transportasi digital.
Asosiasi Pengusaha Truk dan para sopir demo memprotes pembatasan truk melintas di tol selama mudik Lebaran 2025. Massa meminta Menhub Dudy Purwagandhi dicopot.
Kejagung menangkap eks Dirjen Perkeretaapian Kemenhub Prasetyo Boeditjahjono. Dia ditangkap terkait kasus korupsi jalur KA Besitang-Langsa tahun 2017-2023.