detikNews
Tanpa Diyat 100 Ribu Real, Pasutri TKI Terancam Penjara Seumur Hidup
Keluarga Hasin dan Sab'atun, pasutri TKI asal Pamekasan, hanya bisa pasrah. Sebab, tanpa uang diyat atau denda 100 ribu Real, maka pasutri TKI itu tetap terancam terpenjara seumur hidup hingga ajal menjemput mereka.
Rabu, 20 Jul 2011 12:58 WIB







































