detikInet
Waduh, Game Sepakbola FIFA Dimatikan Electronic Arts
Setelah 28 tahun bermitra, Electronic Arts (EA), mengakhiri kerja samanya dengan FIFA. Hal ini dikonfirmasi oleh Cam Weber, Vice President EA Sports dan Racing.
Rabu, 11 Mei 2022 11:30 WIB