Kegiatan bagi-bagi sembako Gubernur Gorontalo Rusli Habibie di tengah pandemi Corona (COVID-19) berujung pelaporan ke polisi. Rusli siap bertanggungjawab.
"Pembagian sembako sebetulnya sudah ada protokolnya, artinya kegiatan sosial harus tetap mengedepankan protokol kesehatan," kata Kapuspen Kemendagri, Bahtiar.
UNG menyiapkan hotelnya untuk dihuni petugas kesehatan yang menangani kasus virus Corona. "Segeralah ditempati kalau perlu minggu-minggu ini," kata Rektor UNG.