detikNews
Protokol BIN-TPF Diteken, Nurhadi Tak Bisa Mangkir Lagi
Mantan sekretaris utama BIN Nurhadi Djazuli kini tidak bisa mangkir dari panggilan TPF lagi. Pasalnya, TPF telah menandatangani protokol dengan BIN hari ini.
Senin, 02 Mei 2005 17:30 WIB







































