detikFinance
Tarif KA Ekonomi Tak Naik, WC Bersih dan Kipas Angin Tinggal Kenangan
Kenaikan tarif kereta api kelas ekonomi ditunda. Rencana perbaikan sarana pelayanan pun pasti terganggu sebab biaya operasional PT Kereta Api Indonesia (KAI) makin terbatas.
Senin, 10 Jan 2011 17:53 WIB







































