detikFinance
BBM Industri Naik, Pabrik Serat Sintetis PHK 10 Ribu Pegawai
Kenaikan harga BBM industri menyebabkan naiknya biaya produksi serat sintetis. Akibatnya, industri itu berencana merumahkan 9-10 ribu karyawannya.
Rabu, 24 Agu 2005 14:35 WIB







































