detikFood
Sayuran Kuning dan Oranye Cegah Kanker Kandung Kemih pada Wanita
Warna-warni sayuran ternyata mencerminkan nilai nutrisinya. Karena itu jangan sembarang makan sayuran. Dengan konsumsi beragam warna sayuran bisa terhindar dari kanker kandung kemih khususnya pada wanita.
Rabu, 28 Agu 2013 16:04 WIB







































