Wali Kota Solo Gibran Rakabuming sempat bertemu dengan Presiden Jokowi sebelum dinyatakan positif COVID-19. Istana menyampaikan Jokowi dalam kondisi sehat.
Meski lumpuh karena mengidap polio, Deni Saputra (19) tetap konsisten mendukung Persebaya Surabaya. Bonek Jombang ini mendoakan tim kesayangannya juara Liga 1.
Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka mengumumkan dirinya kembali positif Corona. Gibran sempat mengalami batuk sebelum akhirnya dinyatakan positif Corona.