detikFood
Ternyata Otak Bisa Dimanipulasi Agar Menginginkan Makanan Sehat
Ngidam makanan biasanya berkaitan makanan berlemak dan junk food. Tapi, tim peneliti Amerika Serikat menyatakan orang bisa saja lebih menginginkan makanan sehat saat pola makannya diubah dalam jangka pendek.
Selasa, 02 Sep 2014 16:22 WIB







































