detikFood
Nyam...nyam Sedapnya Rotan Muda Plus Serundeng!
Rotan memang dikenal sebagai bahan baku membuat kursi dan peralatan rumah tangga lainnya. Batang rotan yang masih muda ternyata enak dimakan. Biasanya dimakan dengan serundeng kelapa untuk buka puasa. Sedapnya!
Senin, 23 Jul 2012 11:08 WIB







































