Bansos berupa beras mulai disalurkan ke 119.235 keluarga penerima manfaat (KPM) di Banyuwangi. Total ada 1.192 ton atau 1,1 juta kg beras yang disalurkan.
Mensos Risma blusukan ke Tuban memantau penyaluran sejumlah bantuan sosial. Risma berharap bantuan yang disalurkan membantu mengurangi beban ekonomi warga
Mantan Mensos Juliari Peter Batubara kembali menjalani sidang pemeriksaan kasus dugaan korupsi bansos COVID. Juliari buka-bukaan terkait suap bansos pada hakim.
Jaksa KPK menanyakan mantan Mensos Juliari P Batubara soal kegiatan rapat pimpinan (rapim) di Labuan Bajo yang mengundang salah satu artis Cita Citata.