Tema anak sekolah selalu menarik untuk disaksikan dalam drama Korea. Berbagai konflik mulai dari cinta hingga tema-tema kenakalan remaja kerap ditampilkan.
Ada sebagian orang yang lebih suka menonton maraton drama Korea yang sudah tamat. Berikut 10 drama Korea terbaik 2019 rating tinggi pilihan fans internasional.