Eks pemain MU, Park Ji-Sung menyarankan agar Son Heung-min pindah ke Old Trafford. Jika tetap di Tottenham Hotspur, Park tidak yakin Son bisa berkembang.
Son Heung-Min disarankan Park-Ji Sung gabung Manchester United. Park menilai Son buang-buang waktu di Tottenham dan sebaiknya mencontoh Dimitar Berbatov.