detikNews
Polisi Tangkap Pengedar 20 Kg Sabu yang Dikemas di Bungkus Teh China
Direktorat Reserse Narkoba Polda Metro Jaya mengungkap jaringan peredaran 20,419 kg sabu. Sabu tersebut dikemas dalam bungkus teh China bermerek 'Guanyinwang'.
Minggu, 08 Okt 2017 18:36 WIB







































