detikHealth
Waspadai Mual dan Sindrom Flu, Gejala Hepatitis C yang Sering Diabaikan
Hepatitis C, penyakit hati menular yang disebabkan Hepatitis C Virus (HCV) kerap disebut wabah terselubung atau silent disease. Sebab penyakit ini tidak memiliki gejala khusus. Bahkan seringkali gejala-gejala hepatitis dianggap biasa-biasa saja dan justru menjadi indikasi penyakit lain. Apa saja gejalanya?
Jumat, 27 Sep 2013 18:00 WIB







































