Jalan Galunggung di Cirebon rusak parah dengan lubang dan genangan air. Pengendara mengeluh, berharap perbaikan permanen segera dilakukan oleh pihak terkait.
Asep, pedagang cuanki di Cimahi, bertahan selama 25 tahun meski penjualan menurun akibat ekonomi dan teknologi. Ia bersyukur anaknya jadi pengajar di Malaysia.
Sejumlah buruh di Kabupaten Majalengka menggelar aksi demonstrasi terkait usulan Upah Minimum Sektoral Kabupaten (UMSK) yang hingga kini belum ditetapkan.
Sebuah mobil jatuh ke lubang amblas di sepanjang Jalan Tanjong Katong Selatan, Singapura. Mobil yang dikemudikan seorang wanita itu berhasil dievakuasi.
Para eks pemain sirkus OCI yang merasa menjadi korban tengah berupaya keras untuk mendapatkan keadilan, dari mulai mendatangi DPR, hingga mendatangi Komnas HAM.