Nama Jusuf Kalla, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan hingga Gubernur Nusa Tenggara Barat Zulkieflimansyah duduk di peringkat teratas survei capres 2024.
Gatot Nurmantyo Cs mendapat sindiran dari Megawati Soekarnoputri terkait deklarasi KAMI. Gatot sempat masuk bursa capres, namun elektabilitasnya masih kecil.
Habib Novel Bamukmin siap menjadi pendamping Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan di Pilpres 2024. Nama Anies selalu muncul di survei 2024, bagaimana Novel?
Barisan celeng berjuang menjadi logo para kader PDIP yang mendukung Ganjar Pranowo nyapres. Seberapa kuat elektabilitas Ganjar di survei pilpres terkini?
Sejumlah politikus tak kaget dengan penurunan elektabilitas Anies karena menganggap kinerjanya masih kalah dibanding Ganjar dan RK soal penanganan COVID-19.