detikNews
Ini Kata Menkum HAM Soal Dualisme Ketum PPP
Partai Persatuan Pembangunan (PPP) saat ini memiliki dua ketua umum hasil muktamar, yaitu Romahurmuziy dan Djan Farid. Kementerian Hukum dan HAM akan mempelajari hasil muktamar kedua kubu yang saling berseberangan tersebut.
Rabu, 05 Nov 2014 19:41 WIB







































