detikSport
Brawn Gembira dan Tak Sakit Hati
Ross Brawn menyambut baik keputusan pengadilan banding FIA yang menyatakan diffuser Brawn GP dan dua tim lain legal. Ia juga mengaku tak sakit hati dengan tuduhan lawan.
Rabu, 15 Apr 2009 18:38 WIB







































