detikFinance
Menperin Puji Pegadaian Jadi Pelopor Industri Keuangan 4.0
Pegadaian telah menjadi perusahaan jasa keuangan non manufaktur pertama yang melakukan asesmen INDI 4.0 dengan skor sebesar 3,41
Jumat, 23 Apr 2021 15:27 WIB







































