detikNews
Ledakan di Energy Building Diduga Akibat Ledakan Tabung Gas
Ledakan di Energy Building di kawasan SCBD, Jakarta, telah membuat heboh para karyawan di sekitar SCBD. Diduga ledakan tersebut berasal dari tabung gas dari sebuah restoran Jepang.
Kamis, 20 Mei 2010 13:53 WIB







































