detikFinance
Bank Dunia 'Ramal' Ekonomi RI Hanya Tumbuh 5,2%, Menkeu: Pokoknya Kita Upaya
Bank Dunia memperkirakan pertumbuhan ekonomi Indonesia tahun ini hanya berkisar pada 5,2-5,5%. Lebih rendah dari proyeksi dalam APBN-P 2015, yaitu 5,7%.
Senin, 13 Apr 2015 20:57 WIB







































