Beberapa fenomena menimbulkan spekulasi yang menarik di kalangan komunitas ilmiah, yakni kemungkinan adanya kehidupan di luar Bumi. Bagaimana membuktikannya?
Dua mayat yang diklaim 'alien' di Kongres Meksiko bikin geger dunia. Tak sedikit para ahli yang mengkritik pertunjukkan itu karena dianggap omong kosong.