detikNews
Polisi: 14 Bom Milik Perampok Toko Emas Tambora untuk Markas TNI-Polri
Polisi menemukan 14 bom saat melakukan penyergapan perampokan toko emas di Tambora. Bom-bom yang ditemukan di lokasi persembunyian para pelaku di Bekasi Timur ini diduga ditujukan untuk markas TNI dan Polri.
Senin, 18 Mar 2013 13:30 WIB







































