detikNews
Merampok BRI Kampar, Oknum Polisi Mengaku untuk Biaya Pengobatan Ibunya
Anggota Polair Polda Riau melakukan aksi perampokan di BRI di Kecamatan Tapung, Kab Kampar Riau. Dia memberikan alibi, melakukan hal itu untuk biaya berobat ibunya.
Sabtu, 27 Apr 2013 23:29 WIB







































