Tim Saber Begal Polres Pasuruan menggulung penjahat jalanan yang mulai beraksi kembali di sejumlah lokasi. Para bandit yang diamankan ini merupakan residivis.
Polres Boyolali meringkus dua begal spesialis sepeda motor yang sudah berulang kali beraksi di Boyolali. Polisi menembak kaki keduanya karena berusaha kabur.
Pasutri ini sudah jauh hari menjadwalkan untuk bulan madu setelah Lebaran 2017 lalu. Namun rencana itu sirna karena keduanya menjadi korban begal di Bandung.