Mantan ajudan Waketum Partai Demokrat Jhony Allen Marbun, Resco Pessiwarisa menolak diperiksa KPK. Resco menolak diperiksa lantaran KPK belum juga menaikkan kasus dugaan suap yang melibatkan Jhony Allen ke penyidikan.
Mantan anggota DPR Abdul Hadi Djamal kembali diperiksa di KPK. Dia diperiksa sebagai saksi dalam kasus penyuapan yang diduga masih terkait kasus pembangunan dermaga kawasan Indonesia timur.
Grup legendaris, FireHouse masih membuktikan jati dirinya sebagai grup papan atas. Grup ini mampu menghipnotis warga Surabaya dengan hitsnya, When I Look Into Your Eyes dan I Live My Life For You.
FIREHOUSE World Tour 2010, Selasa, 22 Juni 2010 pukul 20.00 WIB di Tennis Indoor Jakarta. Tiket VIP : 250.000 Class 1 (standing) : Rp 150.000. Dapatkan tiketnya di sini!
Jhonny Allen Marbun akan segera mendatangi KPK untuk menjelaskan soal tudingan keterlibatannya dalam kasus korupsi dermaga di kawasan Indonesia Timur. Jhonny Allen mengaku sudah tidak ada lagi masalah dalam kasus tersebut.
Masuknya Jhonny Allen Marbun dalam struktur pengurus DPP Partai Demokrat dikritik. Alasannya meski masih berstatus saksi, namun nama Jhonny kerap dikait-kaitkan terkait dugaan suap kasus pembangunan dermaga.