detikNews
Megawati Ultah, Menkopolhukam Kirim Karangan Bunga
Megawati Soekarnoputri kemarin baru saja merayakan hari ulang tahunnya yang ke-68. Hingga hari ini, karangan bunga ucapan selamat masih saja terus berdatangan, salah satunya dari Menkopolhukam Tedjo Edhy.
Sabtu, 24 Jan 2015 19:08 WIB







































