detikNews
Uji Kir Angkutan Wisata Bromo Kadaluarsa Dinilai Membahayakan
Kendaraan Jeep yang dijadikan sebagai alat transportasi bagi wisatawan yang akan ke Gunung Bromo mengkhawatirkan. Pasalnya kendaraan roda empat tersebut sudah banyak yang sudah kadaluarsa masa uji kirnya.
Rabu, 26 Feb 2014 16:00 WIB







































