detikNews
PKB akan Pertahankan Posisi Ketua Komisi VIII DPR
DPP PKB akan mempertahankan posisi ketua komisi VIII DPR RI yang sebelumnya dijabat Yusuf Muhammad, korban kecelakaan pesawat Lion Air.
Kamis, 16 Des 2004 14:58 WIB







































