Selain di fasilitas kesehatan, masjid dan gereja juga membuka pintu untuk digunakan sebagai pusat vaksinasi COVID-19 yang kini mencapai 200 orang per menit.
Pandemi virus Corona masih terus mewabah di berbagai negara. Negara-negara di Eropa hingga dataran Afrika memberlakukan lockdown untuk tangkal virus ini.
Sejumlah pengawal kepresidenan untuk Presiden Filipina, Rodrigo Duterte, menerima suntikan vaksin Corona yang belum mendapatkan izin dari regulator terkait.
Ada sejumlah sekolah pertama di dunia yang terus buka untuk siswa sejak didirikan. Berikut sekolah tertua di dunia yang masih beroperasi hingga hari ini.