Pertamina Patra Niaga Regional Sumbagsel melakukan pemantauan ke SPBU di Belitung. Peninjauan untuk memastikan distribusi BBM bersubsidi berjalan tepat sasaran.
Menteri Sosial Gus Ipul kunjungi Puskesos di Pontianak untuk memastikan akurasi data bantuan sosial. Ia dorong sinergi antar lembaga dan pemutakhiran data.
Ketua DPRD Jatim, Musyafak Rouf, mendesak pemerintah pusat tinjau pemangkasan dana ke daerah Rp 2,8 T, yang berdampak pada pembangunan & layanan masyarakat.
Revitalisasi Pasar Banyuwangi Baru dengan anggaran Rp 152 M menggabungkan arsitektur modern-cagar budaya, diharapkan jadi destinasi wisata-pendorong ekonomi.