detikFinance
Bunga Tak Krusial untuk UMKM
Suku bunga untuk Kredit Usaha Rakyat (KUR) mikro dinilai masih terlalu tinggi, namun perbankan penyalur KUR menilai akses kredit lebih utama dari aspek suku bunga.
Selasa, 10 Jun 2008 11:12 WIB







































