KPK menegaskan surat keberatan yang dilayangkan ke Ombudsman RI terkait pelaksanaan tes wawasan kebangsaan (TWK) bukan bentuk pembangkangan terhadap hukum.
Pembangunan masjid di kompleks Universitas Teuku Umar (UTU), Meulaboh, sudah lebih 4 tahun dan menghabiskan Rp 16 miliar. Namun masjid belum berfungsi.
Pesinetron Devi Lanni didenda Rp 250 ribu gara-gara tak pakai masker di dalam mobil. Alih-alih mematuhi peraturan pemerintah, Devi membayar denda tersebut.